Tag Archives: resep masakan singapura

Rojak

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 30 menit Untuk : 6 orang BAHAN : • 1 buah (350 g) bengkuang, kupas, potong ukuran ½ x 2 x 3 cm • 1 buah (350 g) mangga mengkal, kupas, potong ukuran ½ x 2 x 3 cm • 1 buah (350 …

Baca Selanjutnya »

Laksa Lemak

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 45 menit Untuk : 6 orang BAHAN : • 200 g bihun kering • 150 g udang • 100 g cumi-cumi tanpa kepala • 3 potong tahu goreng @ 6 x 6 cm • 12 butir telur puyuh, rebus • 3 sdm minyak …

Baca Selanjutnya »

Curry Puff

Pengaruh India sangat terasa pada cita rasa bumbu kari dalam adonan isinya. Kudapan sejenis pastel ini nikmat disantap hangat bersama acar mentah. Untuk sajian gaya kita, bisa dihidangkan bersama cabai rawit. Tingkat kesulitan : sedang Waktu memasak : 60 menit Untuk : 35 buah BAHAN Isi: • 5 sdm minyak …

Baca Selanjutnya »

Mi Hokian

Mi goreng ala Nonya (peranakan Cina-Melayu). Paduan mi (kuning) dan bihun (putih) dengan taburan daun ketumbar cincang dan wortel serut membuat penampilannya kontras dan unik. Soal rasanya, tak perlu diragukan. Tingkat kesulitan : sedang Waktu memasak : 30 menit Untuk : 2 porsi BAHAN : • 150 g udang ukuran …

Baca Selanjutnya »

Claypot Rice

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 45 menit Untuk : 6 orang BAHAN : • 400 g beras, cuci • 750 ml kaldu ayam • 500 g fillet ayam, iris selebar 1 cm • 4 cm jahe, iris tipis • 3 buah sosis sapi/ayam, iris tipis • 6 buah …

Baca Selanjutnya »